JawaPos.com – Menteri Ketenagakerjaan (Menaker) Ida Fauziyah meminta para pengusaha merekrut kembali pekerja/buruh yang terkena pemutusan hubungan kerja (PHK) dan di rumahkan akibat pandemi Covid-19. Langkah ini diharapkan dapat mengurangi angka penggangguran dan memperluas kesempatan kerja baru. ‘”Kita harapkan penerapan new normal bisa menggerakkan roda perekonomian, sehingga para pekerja yang ter-PHK dan dirumahkan bisa diprioritaskanLanjutkan membaca “Menaker Minta Pengusaha Rekrut Lagi Pekerja yang Terkena PHK”
Arsip Tag:Jasa Situs
Melihat Kampung Tangguh RW II, Sememi, Melawan Covid-19
Partisipasi warga menjadi kunci utama menggerakkan kampung tangguh di Sememi. Dengan begitu, warga yang terlibat sama sekali tidak merasa terbebani. Kendati harus berjaga di posko 24 jam penuh. DIMAS NUR APRIYANTO, Surabaya Lirik lagu dangdut berjudul Terlena yang dipopulerkan Ike Nurjanah dinyanyikan bersama-sama oleh tujuh orang yang saat itu (27/5) berjaga di posko penjagaan RWLanjutkan membaca “Melihat Kampung Tangguh RW II, Sememi, Melawan Covid-19”
Menhub Sebutkan Dua Keuntungan Penerapan New Normal
JawaPos.com – Pemerintah Indonesia akan menerapkan new normal dalam waktu dekat. Tentunya dengan melihat data kurva Covid-19 yang ada di lapangan serta usainya Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) di setiap daerah. “Masyarakat kembali beraktivitas di luar rumah namun tetap berupaya aman dari virus. Saat ini pemrintah terus pantau berdasarkan data fakta di lapangan untuk tentukanLanjutkan membaca “Menhub Sebutkan Dua Keuntungan Penerapan New Normal”
Calon Penumpang Tak Penuhi Dokumen, Lion Air Kembali Tutup Penerbangan
JawaPos.com – Maskapai penerbangan Lion Air Group menyampaikan, pihaknya akan melakukan penghentian sementara operasional penerbangan penumpang berjadwal domestik dan internasional, yang dijadwalkan mulai 5 Juni 2020. Keputusan ini berlaku sampai dengan pemberitahuan lebih lanjut (until further notice/ UFN). Corporate Communications Strategic of Lion Air Group, Danang Mandala Prihantoro mengatakan, keputusan Lion Air Group tersebut denganLanjutkan membaca “Calon Penumpang Tak Penuhi Dokumen, Lion Air Kembali Tutup Penerbangan”
Tekan Covid-19 di Surabaya, Masalkan Kampung Wani di Semua RW
JawaPos.com – Pembentukan kampung-kampung untuk memerangi pandemi Covid-19 segera dimasalkan. Pemkot menginisiasi Kampung Wani Jogo Suroboyo yang secara bertahap dibentuk di semua RW di seluruh Surabaya. Memang masih ada kecamatan yang belum membentuk gugus tugas tingkat perkampungan tersebut. Para pengurus kampong, tampaknya, butuh peralatan pendukung untuk operasional gugus tugas itu. Pembentukan Gugus Tugas Kampung Wani JogoLanjutkan membaca “Tekan Covid-19 di Surabaya, Masalkan Kampung Wani di Semua RW”
Laksma Abdul Rasyid Resmi Dilantik Jadi Pangkolinlamil
JawaPos.com – Tongkat kepemimpinan Panglima Komando Lintas Laut Militer (Kolinlamil) resmi berpindah. Jabatan tersebut diserahkan dari Laksamana Muda TNI Ahmadi Heri Purwono kepada Laksamana Pertama TNI Abdul Rasyid. Upacara militer serah terima jabatan (Sertijab) dilaksanakan di Mabesal Cilangkap, Jakarta Timur, Selasa (2/6). Dipimpin oleh Kepala Staf Angkatan Laut (KSAL) Laksamana TNI Yudo Margono. Peralihan jabatanLanjutkan membaca “Laksma Abdul Rasyid Resmi Dilantik Jadi Pangkolinlamil”
Mantan Bintang NBA Memukuli Pria Kulit Putih yang Merusak Mobilnya
JawaPos.com-Mantan shooting guard Cleveland Cavaliers JR Smith tertangkap kamera tengah memukuli seorang pria yang tengah merusak mobilnya. Itu terjadi dalam unjuk rasa besar di Los Angeles akibat kematian George Floyd. Video tersebut beredar luas di akun TMZ Sports. Smith terlihat memburu si pria dan menendanginya dalam posisi sudah terjatuh ke tanah. Dia lantas meninjunya begituLanjutkan membaca “Mantan Bintang NBA Memukuli Pria Kulit Putih yang Merusak Mobilnya”
Hendak ke Surabaya, Dicegat di Gerbang, Melipir Lewat Kampung
JawaPos.com – Beragam cara dilakukan pemudik untuk bisa masuk ke Surabaya. Salah satunya di exit Jembatan Suramadu, Kenjeran. Senin (1/6) ribuan pengendara asal Madura mulai berdatangan ke Surabaya. Mereka pun dicegat petugas gabungan dari aparat kepolisian Polres Pelabuhan Tanjung Perak, TNI, Satpol PP, Linmas, dan Dinas Perhubungan (Dishub) Surabaya. Dalam pemeriksaan tersebut, seluruh warga yangLanjutkan membaca “Hendak ke Surabaya, Dicegat di Gerbang, Melipir Lewat Kampung”
Menyelamatkan Pemilih Pilkada 2020
PEMERINTAH dan DPR RI telah bersepakat menggelar pilkada pada 9 Desember 2020. Dalam rapat dengar pendapat (RDP) pada Rabu, 27 Mei 2020 yang diikuti komisi II, menteri dalam negeri, Bawaslu, KPU, dan DKPP, semua dalam satu pemahaman tunggal bahwa pilkada dilaksanakan dengan memperhatikan protokol pencegahan Covid-19. Namun, ada yang luput dari fokus dan perhatian bersama, yakniLanjutkan membaca “Menyelamatkan Pemilih Pilkada 2020”
Vaksin Covid-19 Belum Ditemukan, Menkeu: New Normal Jadi Tantangan
JawaPos.com – Pemerintah tengah mematangkan rencana penerapan kebijakan new normal atau tatanan hidup baru. Adapun, nantinya masyarakat akan kembali beraktivitas dengan pendekatan kesehatan. Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani pun turut bicara bahwa menjalani gaya hidup baru akan menjadi sebuah tantangan bagi masyarakat. Pasalnya, saat ini vaksin pun belum ditemukan. Maka dari itu, masyarakat pun perluLanjutkan membaca “Vaksin Covid-19 Belum Ditemukan, Menkeu: New Normal Jadi Tantangan”